Menu Close

Toko Pempek Terkenal di Palembang

Toko Pempek & Terkenal di Palembang

Toko Pempek Kota Palembang

Toko Pempek Terkenal di Kota Palembang, pasti saat ini kamu kepengen mencicipi kuliner khas wong palembang. Yaitu pempek, namun kamu kesulitan untuk menemukan tempat beli pempek di palembang.

Kota Palembang nggak cuman terkenal sama tempat wisata alam & sejarah yang keren-keren, selain wisata yang sudah banyak di kenal oleh banyak orang & wisatawan se-Indonesia.

Nggak heran, kalau kamu lagi liburan kesini, kamu wajib banget cobain pempek yang enak-enak. Asli dari Palembang! Nah, dari sekian banyak restoran yang ada, tempat ini yang harus kamu cicipin !

Banyaknya toko pempek terkenal di palembang, sedikit banyak membuat para wisatawan kebingunan, untuk mencari toko pempek yang paling enak di palembang.

Kali ini kami team inipalembang, akan membantu kamu menemukan tempat makan pempek yang paling enak di palembang, yang wajib jadikan oleh-oleh khas palembang. Mencicipi kuliner dari kota sejarah ini paling nikmat jika bersama keluarga, kuliner yang sudah lama terkenal & terfavorite di Kota Palembang, Provinsi Sumatera Selatan.

1. Pempek Nony

Toko Pempek Nony 168 Kota Palembang Sumatera Selatan

Pempek Nony 168 berdiri sejak tahun 1993, dikenal dengan rasa ikan asli & pilihan yang menghasilkan cita rasa pempek asli kota palembang, anda dapat melihat alamat, nomor telepo & whatsApp untu pemesanan online.

Alamat : Jl. Jenderal Sudirman No.952, Ilir Timur I, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30129.
Nomor Telepon : (0711) 322511

2. Pempek Candy

Pempek Candy - Toko Pempek Candy Palembang

Pempek Candy merupakan salah satu toko yang menjual kuliner khas palembang, sudah cukup banyak di kenal oleh banyak orang & wisatawan, tempat yang menjadi target wisatwan ketika liburan ke kota palembang.

Alamat : Jln. Kapten A. Rivai NO.260 , Ilir Barat I Kota Palembang, Sumatera Selatan 30129.
Nomor Telepon : –

3. Pempek Lince

Pempek Lince Palembang Toko Pempek Palembang

Pempek Lince, Empek-empek Palembang Asli Langsung dari Palembang, berpusat di kota asalnya ini, menyediakan berbagai paket spesial hemat.

Alamat : Jl. Tugumulyo No.2398, Ilir Timur I, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30114.
Nomor Telepon : 0812-7894-427

4. Pempek MangDin 679

Pempek Mang Din 679 Toko Pempek Palembang

Pempek MangDin-679 adalah tempat/pusat oleh-oleh khas palembang yang di rintis sejak tahun 1985 berpusat di kertapati palembang & menyediakan resto untuk makan di tempat. Pempek mangdin sendiri lebih memperhatikan kualitas rasa dgn menggunakan ikan sungai musi yaitu IKAN GABUS asli yg menjadikan rasa pempek semakin nikmat.

Alamat : JL. KH. Faqih Usman NO.2581 Seberang Ulu I Kota Palembang, Sumatera Selatan 30256.
Nomor Telepon : (0711) 511691

Artikel Terkait